get app
inews
Aa Text
Read Next : Pendamping PKH Menggiring Warga ke Salah Satu Cabup, Kantor Kecamatan Geyer Di Geruduk Pendukung

Sekelompok Seniman di Grobogan, Gelar Ritual Wayang Kulit Didasar Sungai Untuk Meminta Hujan

Sabtu, 07 Oktober 2023 | 17:56 WIB
header img
Sekelompok seniman dan dalang cilik di Grobogan, menggelar ritual unik di dasar sungai untuk meminta hujan.Foto:iNews/Rustaman Nusantara

Selain meminta hujan, ritual ini juga memiliki tujuan yang lebih luas, yaitu mendoakan agar Indonesia kembali menjadi negara yang tentram dan damai, serta mendapatkan pemimpin yang jujur, adil, dan amanah pada pemilihan presiden mendatang. Pelaksanaan ritual ini menjadi simbol harapan agar semua kesialan yang menimpa bangsa Indonesia dapat diatasi dan dibuang seperti aliran sungai.

Ritual wayang kulit ini mengambil lakon perang Baratayuda, yang berhasil mengalahkan segala kejahatan yang mengancam negara. Para tokoh Pandawa juga melakukan babat alas untuk membuka lahan hutan yang akan digunakan sebagai tempat tinggal warga. Namun, mereka selalu menghadapi rintangan di tengah perjalanan, sehingga harus mengatasi penghalang tersebut terlebih dahulu.

Editor : Joko Piroso

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut