Berikut Ini adalah Cara untuk Membuat Twibbon di HP secara Online dan Gratis
Senin, 22 Juli 2024 | 10:04 WIB
1. Pastikan warna bingkai yang digunakan dengan logo sesuai. Hindari penggunaan warna berbenturan atau kontras karena bisa mengganggu pandangan
2. Gunakan resolusi gambar yang besar. Ini wajib dilakukan agar twibbon yang dibagikan ke publik tidak pecah
3. Susun tata letak twibbon secara proporsional, biasanya gambar di tengah dan teks ada di sekeliling gambar
4. Buat twibbon sesuai dengan tujuan
5. Rajinlah cari referensi desain
Demikian cara membuat twibbon di HP. Selamat mencoba!
Editor : Sazili MustofaEditor Jakarta