Kandungan PH Rendah, Puluhan Hektare Padi di Sragen Terancam Gagal Panen

Joko Piroso
Petani menunjukkan sampel tanaman padinya dengan kondisi akar yang kecokelat-cokelatan. Foto: iNewsSragen.id/Joko Piroso

SRAGEN, iNewsSragen.idPuluhan hektare tanaman padi di wilayah Desa Bedoro, Kecamatan Sambungmacan, Kabupaten Sragen, terancam gagal panen. Kondisi tanaman padi di Desa tersebut cenderung kerdil dan tidak bisa berbunga.
Pariyo (53) warga Dukuh Bedekan, Desa Bedoro, Kecamatan Sambungmacan, mengatakan, mengaku tanaman padi di sawah seluas empat patok miliknya awalnya subur. Tapi, saat waktunya berbunga malah tidak berbunga, daunnya justru menguning dan kerdil.
Ia sudah berusaha mengobatinya namun tidak berhasil. kini tanaman padinya sudah berusia sekitar 50 hari.
Jadi tanaman padi ini kerdil atau gagal tumbuh, saya lihat akarnya itu kekuningan dan cokelat. Akar yang sehat itu biasanya putih. Pada usia 50 hari itu seharusnya sudah mrapu atau berbunga ternyata tidak bisa. Dengan kondisi seperti jelas gagal panen. Dari empat patok itu yang kondisinya seperti itu mencapai 80%. Kemungkinan nanti ya hanya untuk makanan ternak,” ujarnya.



Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network