Bantu Cegah Stunting, Polres Sukoharjo Gandeng Dinkes Kerahkan Bhabinkamtibmas 

Nanang SN
Sosialisasi serta pembekalan perihal stunting kepada Bhabinkamtibmas dan Babinsa oleh Dinkes Kabupaten Sukoharjo di Mapolres Sukoharjo. iNews/Istimewa

“Berdasarkan instruksi dari Kapolri, institusi kepolisian bekerja sama dengan instansi terkait akan melaksanakan program penanggulangan stunting yang ada di wilayahnya masing-masing, tak terkecuali di wilayah Sukoharjo,” jelasnya.

Langkah yang akan dilakukan setelah sosialisasi dan pembekalan, para Bhabinkamtibmas dan Babinsa akan melakukan pemantauan dan pendampingan terhadap warga yang berpotensi mengalami stunting.

"Tentunya terhadap ibu-ibu hamil, maupun anak-anak yang berpotensi mengalami stunting ini, nantinya akan dilakukan pendampingan dan diberikan bantuan medis agar angka stunting dapat menurun,” tandas Teguh.



Editor : Joko Piroso

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network