Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono akan Dievakuasi Hari Ini via Jalur Udara

Joko Piroso
Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo (Foto: MPI)

Kadiv Humas menambahkan, tim gabungan bakal memaksimalkan proses evakuasi pada hari ini terhadap seluruh korban.

"Fokus untuk korban maksimal hari ini kita evakuasi melalui jalur udara karena jalur darat cukup panjang, cukup lama tadi malam aja pak Kapolres dengan 9 anggota baru tiba pagi," ucap Dedi.

Setidaknya ada 100 personel gabungan dengan tiga helikopter diterjunkan untuk mengevakuasi rombongan Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono.

Sementara, Kapolda Jambi dan rombongan mendarat darurat di Desa Tamiai, Kecamatan Batang Merangin, Kabupaten Kerinci, Jambi, Minggu 19 Februari 2023, pungkasnya.

 

Editor : Joko Piroso

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network