Cara Atasi Asam Urat dan Kolesterol Pakai Tumbuhan, Yuk Coba!

Allan Pontoh
Ilustrasi (FOTO: Istimewa)

Kemudian daun kemangi, daun kemangi punya banyak sekali  manfaatnya sebetulnya bukan hanya untuk asam urat dan kolesterol serta rematik.

Kemangi juga bagus untuk menghilangkan bau mulut menyegarkan badan menurunkan hipertensi, mengatasi kemandulan dan masih banyak manfaat lainnya.

Hanya saja jika baru mengkonsumsi obat dokter yang pengencer darah, anda tidak di anjurkan untuk berbarengan mengkonsumsinya dengan daun kemangi.

Sebab, nanti darah bisa menjadi lebih encer, karena punya sifat untuk pengencer darah juga.

Daun kemangi Ini mengandung tinggi antioksidan, juga lengkap dengan vitamin dan mineral yang ada fosfor vitamin A, vitamin B, vitamin C, vitamin K dan masih banyak yang lainnya.

Kedua bahan ini tentunya sangat bermanfaat sekali dan punya fungsi yang sangat menarik untuk mengatasi kolesterol dan asam urat di dalam tubuh caranya, daun seledri dan daun kemangi kita rajang terlebih dahulu.

Kemudian rebusan kemangi dan seledri yang sudah kita buat dan masih panas, lalu tunggu hingga hangat terlebih dahulu, nanti setelah sudah hangat barulah siap untuk kita minum ataupun dikonsumsi.

Anda harus rutin mengkonsumsi teh dari seledri dan kemangi ini kurang lebihnya sekitar 15 menit sampai 20 menit sebelum anda makan atau anda sarapan. 

Editor : Sugiyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network