Peringatan Hari Pelanggan Nasional 2023, BPJS Ketenagakerjaan Surakarta Serap Masukan Peserta

Nanang SN
Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Surakarta, Tonny WK, menyerahkan manfaat program serta beasiswa kepada 2 ahli waris peserta BPJS Ketenagakerjaan di Hari Pelanggan Nasional/ Istimewa

"Untuk menjawab kebutuhan para peserta terkait layanan informasi, pendaftaran dan pembayaran iuran, hingga klaim manfaat, BPJS Ketenagakerjaan terus melakukan simplifikasi dan optimalisasi layanan fisik dan digital,' jelasnya.

Tonny menyebut, saat ini seluruh kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan hadir dengan konsep ruang layanan baru yang lebih nyaman dan hangat, serta ramah disabilitas.

"Selain itu di sektor digital BPJS Ketenagakerjaan telah memiliki kanal Layanan Tanpa Kontak Fisik (Lapak Asik) dan Aplikasi Jamsostek Mobile (JMO) yang kini menjadi favorit para peserta," ungkapnya.

Kanal layanan dan aplikasi tersebut diklaim memudahkan peserta untuk mengakses manfaat program jaminan sosial ketenagakerjaan yang dapat diakses kapan dan di mana saja, salah satunya adalah klaim Jaminan Hari Tua (JHT).

Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network