“Saat ini KAI telah menerjunkan puluhan Petugas Tanggap Darurat, agar jalur dapat segera ditangani dan perjalanan kereta api dapat normal kembali,” tutup Franoto.
KAI akan terus mengupdate informasi terkait penanganan dan kondisi lokasi yang terdampak. Untuk informasi lebih lanjut, masyarakat dapat menghubungi layanan media sosial KAI121, e- mail: cs@kai.id, dan Whatsapp KAI121 (0811-1211-1121).
Editor : Joko Piroso
Artikel Terkait