Mami Linda, Sosok yang Diduga Beli 5 Kg Sabu dari Irjen Teddy Minahasa
Sabtu, 15 Oktober 2022 | 18:51 WIB
Lantas seperti apa sosok Mami Linda tersebut?
Diketahui, Mami Linda inilah yang membeli 5 kg sabu dari AKBP Dody Prawiranegara yang mendapat perintah dari Irjen Teddy Minahasa.
Mami Linda lebih dulu ditangkap oleh pihak Kepolisian, dan dari keterangannya menyeret nama Irjen Teddy Minahasa.
Berdasarkan beberapa informasi, Mami Linda adalah pemilik sebuah diskotik terkenal di Jakarta. Selain itu, Mami Linda diduga juga terlibat dalam jaringan peredaran narkoba di diskotik daerah Jakarta.
Editor : Joko Piroso