get app
inews
Aa Text
Read Next : Timnas Indonesia Tersingkir dari Piala AFF 2024 usai Kalah 0-1 dari Filipina

13 Nama Anggota PP Muhammadiyah Telah Terpilih, Berikut Data Profilnya

Minggu, 20 November 2022 | 15:26 WIB
header img
13 Anggota Pimpinan Pusat Muhammadiyah Masa Jabatan 2022– 2027 pada Sabtu malam (19/11/2022). Foto: Inews.id

 

Selain itu, untuk mengenal lebih dekat lagi personal dari 13 nama formatur terpilih, berikut data profil mereka:

1. Haedar Nashir
Tempat & tanggal lahir : Bandung, 25 Februari 1958.
Alamat/Tempat tinggal : Peleman, RT/RW:004/-,Tamantirto, Kasihan  Bantul Yogyakarta.
Riwayat Pendidikan : 1) SD/MI Ciparay Bandung; 2) Pon.Pes. Cintawana, Tasikmalaya; 3) SMA Negeri X Bandung; 4) STPMD Yogyakarta (S1); 5) S-2 dan S-3 FISIPOL UGM (Sosiologi).
Riwayat Pekerjaan: Dosen FISIPOL UMY.
Kegiatan organisasi (jabatan dan tahun) di Muhammadiyah : 1) P.P. IPM  1983 – 1986 (sebagai Ketua I ); 2) P.P. Pemuda Muhammadiyah 1985 – 1990 (Dep. Kader ); 3) Ketua  BPK-PAMM P.P. Muhammadiyah 1985 – 1995, 1995-2000; 4) Sekretaris  P.P. Muhammadiyah, 2000-2005; 5) Ketua PP Muhammadiyah 2005-2010 dan 2010-2015; 6) Ketua Umum PP Muhammadiyah 2015-2022.

2. Abdul Mu’ti
Tempat & tanggal lahir: Kudus, 2 September 1968.
Alamat/Tempat tinggal: Jl. Talas V, RT.01/09, Pondok Cabe Ilir Pamulang Tangeran Selatan, Banten.
Riwayat Pendidikan: 1) MI Manafiul Ulum Kudus; 2) MTs Negeri-Kudus; 3) MA Negeri-Kudus; 4) Fak Tarbiyah IAIN Walisongo-Semarang; 5) Flinders Univ South Australia; 6) UIN Syari Hidayatullah Jakarta.
Riwayat Pekerjaan: 1) Dosen IAIN Walisongo (1993-2013); 2) Dosen UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (2014- sekarang); 3) Ketua Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah 2011-2017; 4) Ketua Badan Standar Nasional Pendidikan 2019-2021.
Kegiatan organisasi (jabatan dan tahun) Di Muhammadiyah: 1) Sekretaris Dikdasmen PP Muh  (2005-2010); 2) Sekretaris PP Muh (2010-2015); 3) Sekretaris Umum PP Muh (2015-2022).
Di luar Muhammadiyah: 1) Advisor The British Council (2006-2008); 2) Penasehat Islam Indonesia-Inggris (2007-2009); 3) Executive Committee ACRP (Asian Conference of Religion and Peace (2010-2015).

Editor : Joko Piroso

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut