Gibran Trending Topik Twitter Ditengah Keramaian Bursa Cawapres Pendamping Prabowo
Sabtu, 21 Oktober 2023 | 18:05 WIB

"Bang jadi nyawapres?," tanya akun HDN @HDN_sol dalam cuitannya,
“Selamat mas gibran sah jadi cawapres prabowo. Terima kasih sudah menunjukan "adab" org solo ke seluruh Indonesia," cuit akun cryptofy.eth @FyCrypto.
Dari berbagai pemberitaan juga menyebut bahwa Gibran sebelum resmi menjadi cawapres Prabowo terlebih dulu masuk menjadi kader Partai Golkar. Bahkan Gibran juga disebutkan bakal menjadi Ketua AMPI, organisasi sayap Partai Golkar.
"A1 Golkar Karanganyar Gaspol…. mas," cuit akun Ilyas Akbar Almadani @ilyasaalmadani1.
Editor : Joko Piroso