get app
inews
Aa Text
Read Next : Bendung Winong di Gondang Sragen Ambrol, Ribuan Petani Terancam Kehilangan Irigasi

Layanan Air Bersih di Utara Bengawan Sragen Jadi Percontohan

Selasa, 24 September 2024 | 21:40 WIB
header img
Perusahaan Umum Daerah (Perumda) PDAM Tirto Negoro Sragen telah berhasil menekan kekurangan air bersih di wilayah utara Bengawan.Foto:Dok iNews/Joko P

Direktur Utama PDAM Tirto Negoro Sragen, Hanindyo Heru Prayitno, melaporkan peningkatan signifikan dalam jumlah pelanggan.

Dari sekitar 67.000, kini tercatat sekitar 71.800 sambungan, yang berdampak positif pada Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Sragen.

Ia menargetkan tahun ini dapat mencapai lebih dari 72.000 pelanggan.

Selain itu, tahun lalu PDAM juga membantu wilayah yang mengalami kekeringan ekstrem dengan membangun beberapa sumur yang dikelola oleh masyarakat.

Saat ini, sumur-sumur tersebut masih mampu memenuhi kebutuhan air warga, menunjukkan komitmen PDAM dalam meningkatkan layanan air bersih di daerah yang sulit dijangkau.

Editor : Joko Piroso

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut