get app
inews
Aa Text
Read Next : Geger, Pegawai Dishub Sukoharjo Gantung Diri Gunakan Sabuk Hitam Saat Lebaran

Kali Pertama, Pemkab Sukoharjo Raih Penghargaan IGA 2024 dari Kemendagri

Jum'at, 06 Desember 2024 | 19:45 WIB
header img
Kabupaten Sukoharjo melalui Bupati Etik Suryani menerima penghargaan dalam ajang IGA 2024 yang diselenggarakan Kemendagri di Surabaya.Foto:Humas/Istimewa

Seperti diketahui, ajang penganugerahan IGA 2024 kali ini digelar oleh Kemendagri dengan dihadiri Wakil Menteri Dalam Negeri, Ribka Haluk di Hotel Mercure Surabaya Grand Mirama, Jawa Timur, Kamis (5/12/2024) kemarin.

Beberapa kriteria dalam penilaian IGA terdiri dari dua aspek, yakni aspek satuan pemerintah daerah dan satuan inovasi daerah, dengan total tujuh variabel dan 35 indikator.

Aspek satuan pemerintah daerah terdiri dari dua variabel, yaitu institusi dan sumber daya manusia (SDM), dan penelitian aspek satuan inovasi daerah terdiri dari lima variabel, antara lain infrastruktur, kecanggihan produk, kecepatan bisnis proses, output pengetahuan dan teknologi, dan hasil kreatif.

Editor : Joko Piroso

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut