Wujudkan Stabilitas Keamanan di Bumi Sukowati, Kodim Sragen Gelar Olahraga Bersama

Sugiyanto
Para peserta mengikuti senam SKJ 88 (FOTO: iNews/Pendim)

"Hari ini kita bergembira, senam bersama, semoga kedepanya sinergitas TNI Polri dan masyarakat ini berjalan dengan baik, kebersamaan ini harus dijaga guna mewujudkan stabilitas keamanan di bumi Sukowati," tambah Dandim. 

Olahraga bersama TNI-Polri dan masyarakat ini diikuti anggota Kodim Sragen, Ketua DPRD Sragen Suparno, Kapolres Sragen AKBP Piter Yanottama SH,SIK,M.Si beserta anggota Polres, Danyon Raider 408 Letkol Inf Gustav alugoro beserta anggota, Kejaksaan, Pengadilan, Ketua Cabang SH Terate beserta anggota, Ketua Cabang IKSPI beserta anggota, Ketua perguruan Garuda Sakti beserta anggota, Ketua Cabang Pagar Nusa beserta anggota dan perguruan lainnya. 

Di akhir kegiatan ada pernyataan sikap dari ketua FKPPS Sragen (Forum Komunikasi Perguruan Pencak Silat) Heru Agus Santoso bahwasanya FKPPS Sragen menolak kekerasan, menolak campurtangan perguruan diluar Sragen, FKPPS akan menyelesaikan sendiri permasalahan intern Kabupaten Sragen.



Editor : Joko Piroso

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network