Sambut Sumpah Pemuda, SMKN 1 Plupuh Gelar Karnaval Batik

Joko Piroso
Karnaval Batik di Lapangan Sambirejo, Kecamatan Plupuh, Sragen, Kamis, (26/10/2023).Foto:iNews/Joko P

Kepala sekolah SMKN 1 Plupuh, Sri Eka Lelana.Foto:iNews/Joko P

Menurut Sri Eka Lelana, Plupuh Batik Carnival diadakan dalam rangka memperingati Hari Batik Dunia dan juga untuk menyambut Hari Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 2023. Selain karnaval, panitia juga menggelar kegiatan bazar pameran batik, di mana pengunjung dapat membeli berbagai jenis batik yang ditawarkan.

Selain itu, kegiatan tersebut juga melibatkan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) unggulan dari wilayah setempat.

Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network