get app
inews
Aa Text
Read Next : Jelang Pilkada Serentak 2024, PSHT Cabang Sragen Pusat Madiun Sahkan 2.836 Warga Baru

Bupati OKI Buka Kejuaraan Pencak Silat IPSI OKI Open Tahun 2022

Senin, 14 November 2022 | 07:31 WIB
header img
Bupati OKI secara resmi membuka kejuaraan Pencak Silat IPSI OKI Open Tahun 2022 ditandai dengan pemukulan gong. (Foto: Humas)

Ketua Persaudaraan Setia Hati Terate Cabang OKI, Supriyanto menyampaikan, bahwa rangkaian acara Kejuaraan Pencak Silat IPSI OKI Open ini di awali dengan pembukaan yang di tandai dengan pemukulan Gong oleh Bupati OKI, Menyanyikan lagu Indonesia Raya, Pertunjukan atraksi seni pencak silat dari IPSI OKI, Sambutan dari ketua IPSI OKI Agus Masnanto, S.P, M.P, Sambutan mewakili IPSI Sumsel oleh Drs. Darlis, Sambutan mewakili Ketua DPRD OKI Ni wayan Siti.

“Kegiatan Kejuaraan Pencak Silat IPSI OKI OPEN Tahun 2022 diselenggarakan mulai tanggal 12 November 2022 s/d 15 November 2022 yang diikuti oleh 1040 peserta,” katanya.

Pada puncak acara Kejuaraan Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) OKI Open, terlihat Bupati OKI, H. Iskandar, S.E memberikan sambutan dan sekaligus membuka Kejuaraan Pencak Silat IPSI OKI OPEN 2022. Pembukaan di tandahi dengan pemukulan gong dan buka gelanggang Kejuaraan pencak silat IPSI OKI OPEN Tahun 2022. (Humas)

Editor : Joko Piroso

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut