TMMD Sengkuyung Tahap III 2024 Kodim Sukoharjo, Ada Penyuluhan Pernikahan Modern
Rabu, 24 Juli 2024 | 15:31 WIB
Untuk Sasaran non fisik dengan berbagai penyuluhan, Dandim berharap dapat mewujudkan kesadaran rasa cinta tanah air dan bela negara bagi masyarakat, semakin baiknya kesadaran hukum masyarakat, meningkatnya kualitas kesehatan bayi dan warga masyarakat serta tertib administrasi kependudukan warga Desa Tanjung Rejo.
Bupati Sukoharjo Etik Suryani, yang hadir bersama Wakil Bupati Agus Santosa bersama jajaran Forkopimda membuka TMMD Tahap III mengatakan, bahwa TMMD rutin dilaksanakan dalam 1 tahun ada 4 kali.
"Mudah-mudahan dengan adanya TMMD ini, nanti hasilnya dapat bermanfaat bagi masyarakat baik dari hasil pembangunan fisik maupun non fisik yang dihasilkan selama TMMD ini," ungkap Etik.
Editor : Joko Piroso