Minat Bisnis Budidaya Ikan Gabus? Prospeknya Bagus Loh!

Sugiyanto
Foto: iNewsSragen.id/Sugiyanto.
  1. Menebarkan Benih Ikan Gabus

Setelah usia larva ikan gabus mencapai dua minggu, maka benih ikan gabus pun sudah siap untuk disebarkan ke dalam kolam besar.

Proses ini dapat dilakukan di pagi hari sebelum diberi pakan.

Pakan dapat diberikan setelah dua hari benih ikan gabus disebar dengan menggunakan pelet.

  1. Memberi Pakan Ikan Gabus Secara Rutin

Sekarang kamu hanya tinggal fokus memberikan pakan secara rutin dan mengecek kondisi kolam, agar tumbuh kembang ikan gabus bisa berjalan dengan lancar dan sehat.

Untuk mendapatkan kualitas ikan gabus yang bagus, maka perhatikan pakan dan perawatannya.

  1. Memanen Ikan Gabus

Pastinya, setelah semua usaha dan perawatan yang dilakukan, langkah terakhir adalah memanen ikan gabus yang sudah dirasa siap untuk dikirim ke pasar.

Mungkin penjelasan mengenai budidaya ikan gabus di atas masih terasa kurang lengkap dan rinci, dan jika kamu ingin mempelajari budidaya ikan gabus secara lebih mendalam, mungkin kamu bisa membeli buku paduan mengenai budidaya ikan gabus, dan belajar dari para pelaku budidaya ikan gabus yang sudah berjalan.


 

 

Editor : Joko Piroso

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network