Aksi Pengunjuk Rasa di Paris Bentrok Lempar Petasan ke Polisi

Joko Piroso
Aksi Protes reformasi pensiun di Prancis kian memanas. Foto: AFP

Marine Le Pen, pemimpin National Rally MPs di parlemen, menjelaskan keputusan untuk mendorong perubahan pensiun sebagai kegagalan total bagi pemerintah.

Puluhan penangkapan dilakukan polisi saat kerusuhan di Place de la Concorde, tak jauh dari gedung parlemen.

Protes juga terjadi pada Jumat (17/3/2023) di kota-kota Prancis lainnya - terutama Bordeaux, Toulon dan Strasbourg.

"Kami tidak akan menyerah," kata seorang demonstran kepada kantor berita AFP.

"Masih ada harapan reformasi bisa dicabut,” katanya.

Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network