Waduh! Gunung Merapi Membelah Diri Jadi 2 Kawah, Begini Kata BPPTKG!

Sugiyanto
Dua kubah kawah gunung Merapi. Kubah kawah ini terpantau pada 18 Maret 2023. (FOTO: BPPTKG)

Dua area panas pada bagian tengah dan bawah kubah diduga sebagai lokasi sumber guguran dan awan panas guguran di sisi barat daya. Bagian selatan kubah barat daya mengarah ke Sungai Boyong tampak aktif.

“Berbeda dengan kubah lava barat daya, suhu pada kubah lava tengah kawah tidak jauh berbeda dengan batuan di sekitarnya. Akan tetapi, terdapat titik panas di tepi timur kubah tengah kawah dengan suhu sebesar 114 derajat Celcius,” tulis BPPTKG. 



Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network