Para penemu temuan ini akan mendapatkan apresiasi dari pemerintah karena sudah melaporkan temuan berupa benda yang diduga merupakan cagar budaya. Saat ini, fosil tersebut belum ditetapkan secara resmi sebagai cagar budaya, sehingga masih diduga dan perlakuannya akan sama dengan benda cagar budaya lainnya.
Temuan fosil di wilayah Kalijambe ini dikatakan sudah banyak, termasuk temuan fosil gading gajah ini, sehingga hal tersebut menunjukkan bahwa wilayah tersebut memiliki potensi kaya akan fosil-fosil purba.
Editor : Joko Piroso
Artikel Terkait