Data Mahasiswa Baru Aman, Rektor UIN Raden Mas Said Cabut SK Pembekuan Dema

Nanang SN
Dokumentasi aksi demo mahasiswa UIN Raden Mas Said Surakarta menuntut Rektor mencabut SK pembekuan Dema.Foto:iNews/Nanang SN

"Pembekuannya dicabut, berarti aktif lagi. Untuk posisi ketua diserahkan kepada mekanisme di Dema. Bukan dikembalikan lagi (kepada ketua lama Ayuk Latifah) oleh Rektor, bukan," tegasnya.

Sebelumnya, pada, Rabu (30/8/2023), seratusan mahasiwa yang tergabung dalam aliansi dan ormawa UIN Raden Mas Said Surakarta melakukan aksi demo didepan gedung rektorat setempat.

Dalam demo itu, mereka menuntut Rektor UIN Raden Mas Said mencabut SK tentang pembekuan Dema. Pembekuan diduga terkait kisruh penyelenggaraan PBAK dan Festival Budaya menyambut mahasiswa baru yang viral dikabarkan melibatkan lembaga keuangan pinjol.



Editor : Joko Piroso

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network