Beruntung, pertolongan datang tepat waktu, sehingga keduanya berhasil diselamatkan dalam kondisi selamat. Mereka kemudian dilarikan ke Rumah Sakit Ki Ageng Selo, Wirosari, Grobogan, menggunakan dua unit ambulans untuk segera mendapatkan penanganan medis.
Saat ini, kondisi Karli dan Pujianto mulai membaik setelah mendapatkan perawatan. Namun, keluarga masih belum berani menggunakan sumur tersebut untuk keperluan rumah tangga, karena bau gas masih terasa.
Sebagai langkah antisipasi, keluarga sementara waktu mengambil air dari sumur tetangga yang aman dari paparan gas beracun.
Editor : Joko Piroso
Artikel Terkait