Dari hasil mediasi, keluarga akhirnya menyepakati saran petugas untuk mempertemukan perempuan itu dengan mantan suaminya, yang juga merupakan warga Weru, Sukoharjo. Hal ini dilakukan untuk mencari solusi terbaik atas permasalahan rumah tangga mereka.
"Alhamdulillah, mereka sudah bersepakat untuk membicarakan masalah ini dengan kepala dingin," imbuh Kapolres.
Dengan adanya pendekatan persuasif, situasi yang sempat tegang dapat diselesaikan dengan baik, dan keluarga dari pihak perempuan tersebut akhirnya bisa kembali ke rumah dengan kondisi lebih tenang.
Editor : Joko Piroso
Artikel Terkait