ANTARTIKA, iNewsSragen.id – kekuatan besar yang bisa mempercepat datangnya hari Kiamat karena gunung es Antartika mencair. hal tersebut berdasarkan penelitian yang dilakukan Pusat Penelitian Geosains Jerman (GFZ) di Potsdam.
Ilmuwan GFZ memantau adanya gunung berapi bawah laut dekat Antartika yang lama tidak aktif menunjukan aktivitas dan telah terbangun serta memicu 85.000 kali gempa bumi.
Gelombang gempa bumi ini merupakan ledakan seismik di Antartika paling kuat yang pernah tercatat. Ilmuwan geologi dibuat ketar-ketir oleh fenomena tersebut.
Simone Cesca, seorang ahli seismologi di Pusat Penelitian Geosains Jerman GFZ di Potsdam, kepada Live Science.
Gempa bumi yang terjadi mulai pada Agustus 2020 dan mereda pada November 2020, adalah aktivitas gempa terkuat yang pernah tercatat di wilayah tersebut. Gempa bumi itu kemungkinan disebabkan oleh “jari” magma panas yang menyembul ke dalam kerak bumi.
Editor : Joko Piroso