Hasil Sidang Kode Etik: Bharada Richard Eliezer Tetap Jadi Anggota Polri

Sugiyanto
Bharada Richard Eliezer (Bharada E) tetap menjadi anggota Polri setelah diputuskan melalui sidang KKEP yang digelar hari ini Rabu (22/2/2023). (FOTO: MPI)

JAKARTA, iNewsSragen.id - Bharada E alias Richard Eliezer Pudihang Lumiu akhirnya dapat kembali menjadi anggota Polri hasil putusan Sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP). 

Keputusan tersebut dibacakan langsung oleh Karopenmas Mabes Polri Brigjen Ahmad Ramadhan usai sidang pada Rabu (22/2/2023) di Gedung Transnational Crime Center (TNCC) Mabes Polri, Jakarta Selatan, Rabu (22/2/2023) sore. 

Kata Ramadhan, keputusan terhadap Richard didasari pada pertimbangan terduga pelanggar belum pernah dihukum, mengakui kesalahan, telah menjadi justice collaborator. Selain itu, pihak korban juga telah memberi maaf kepada Richard Eliezer. 



Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network