2. Malas Gerak
Penyebab kolesterol tinggi selain makanan yang selanjutnya adalah malas gerak. Seperti disebutkan di atas, usia tua tak otomatis berarti Anda pasti berkolesterol tinggi.
Namun, jika masa muda dihabiskan dengan pergerakan tubuh yang minim, maka risiko itu tentu akan membengkak.
Malas gerak biasanya dikaitkan dengan pola makan yang tidak sehat dan juga keengganan berolahraga. Dua hal yang menentukan kesehatan tubuh secara umum.
3. Berat Badan
Penyebab kolesterol tinggi selain makanan berikutnya adalah berat badan yang berlebihan.
Melanjutkan poin sebelumnya, malas gerak yang dibarengi dengan pola makan tak sehat akan membawa tubuh ke arah perkembangan yang buruk. Yaitu penumpukan lemak di sana-sini.
Selain meningkatkan kadar kolesterol, kegemukan juga meningkatkan risiko penyakit jantung.
Editor : Joko Piroso
Artikel Terkait