5 Hewan Paling Sering Kentut, Ini Daftarnya!

Rizky Darmawan
Ada lima hewan yang paling sering kentut. Foto DOK SINDOnews

JAKARTA,iNewsSragen.id - Ada lima hewan yang paling sering kentut. Sama halnya seperti manusia, buang gas ini memang proses alami yang dialami makhluk hidup.

Melansir dari vox, bagi manusia dan hewan mamalia lain kentut merupakan salah satu dari hasil proses pencernaan . Mikroba yang ada di dalam usus akan menghasilkan gas seperti karbondioksida atau metana yang merupakan produk sampingan.

Demikian juga bagi hewan dimana makanan dicerna melalui fermentasi di dalam saluran pencernaan mereka. Mikroba ini membantu proses pencernaan untuk memecah biji-bijian atau bahan makanan berserat. Meskipun begitu tidak hanya hewan mamalia saja yang bisa kentut.

Hewan lain seperti rayap dan semut juga bisa mengalami proses buang gas ini.

Berikut lima hewan paling sering kentut :

1. Rayap Hewan yang suka merusak struktur kayu rumah ini ternyata diperkirakan menyumbang sebesar 5% sampai 19% emisi metana global yang disebabkan oleh kentutnya. Meskipun sapi merupakan hewan yang terkenal dalam penyumbangan emisi metana, namun perbedaannya sapi mengeluarkan gas metana berasal dari proses memamah dan gas yang dikeluarkan dari perutnya yang bukan merupakan kentut.

Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network