Miris, Diduga Korban Aborsi Bayi di Purwokerto Ditemukan juga 3 Kerangka Manusia

Alde Joyosemito
Satuan Reskrim Polresta Banyumas melakukan penggalian di lahan milik Tomo dan didapati kembali tiga kerangka manusia.Foto: Istimewa

Berdasarkan laporan tersebut, Kapolsek Purwokerto Selatan, Kompol Puji Nurochman, bersama Tim INAFIS Polresta Banyumas dan staf medis dari Puskesmas Purwokerto Selatan melakukan penggalian untuk mengumpulkan tulang belulang yang diduga merupakan tulang bayi.

Hasil pemeriksaan oleh tim dokter forensik mengungkapkan bahwa tulang belulang tersebut sebenarnya adalah tulang bayi manusia.

"Melalui pembungkus tulang berupa baju, diperkirakan usia penguburan kurang dari 12 bulan,”jelasnya.

Untuk kepentingan penyidikan, Kompol Agus Supriadi menjelaskan, bahwa saat ini sedang dilakukan tes DNA untuk mengidentifikasi pelaku dan orang tua korban.

"Penyisihan tulang dilakukan untuk kepentingan penyidikan dan tes DNA guna mengidentifikasi pelaku serta orang tua korban," ujarnya.

Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network