Awal Musim Panen Harga Gabah Anjlok Harga Beras Melejit Petani Menjerit

Rustaman Nusantara
Para petani di Grobogan, Jawa Tengah, mengeluhkan kondisi ekonomi mereka ketika memasuki musim panen.Foto:iNews/Rustaman Nusantara

Hasil panen yang dijual tidak mencukupi untuk menutup biaya tersebut, dan uang hasil panen mereka sebagian besar digunakan untuk membayar utang dan biaya produksi.

Para petani menyimpan sebagian gabah yang seharusnya dijual untuk keperluan Ramadan hingga Lebaran, berharap pemerintah dapat turun tangan untuk menstabilkan harga dan membuat harga gabah dan beras seimbang. Mereka menyoroti adanya pasokan impor beras yang mempengaruhi kondisi ekonomi petani lokal.



Editor : Joko Piroso

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network