Sementara itu, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Sragen, Pudjiatmoko, menyebut Desa Kaliwedi telah menjadi contoh praktik baik pembangunan desa berbasis ketahanan pangan.
“Kaliwedi sudah menjadi role model. Kami mendorong desa-desa lain untuk belajar dan mengejar kemajuan yang sama melalui kolaborasi dengan OPD terkait,” jelasnya.
Melalui berbagai inovasi dan kolaborasi tersebut, diharapkan semakin banyak desa di Kabupaten Sragen yang mampu berkembang, mandiri, dan berdaya saing menuju pembangunan desa yang berkelanjutan.
Editor : Joko Piroso
Artikel Terkait
