"Apakah yang bersangkutan sebelum dilantik menjadi Camat pernah mengikuti assessment dan diklat jabatan sebagai dasar pertimbangan? Kemudiam apakah Baperjakat juga sudah menggunakan seluruh tahapan seleksi dalam melakukan penjaringan dan penilaian terhadap kualifikasi yang bersangkutan sebagai ASN untuk menjadi Camat," sebutnya.
Pria yang juga akrab disapa dengan panggilan Jack Purwanto itu juga mempertanyakan, dari sekian pejabat struktural dilingkungan Pemkab Sukoharjo yang saat ini menjabat sebagai Sekretaris Camat, apakah tidak ada satupun yang berkualitas hingga akhirnya tiba-tiba memilih ASN yang berlatar belakang dari lingkungan pendidikan.
"Berdasar kondisi sosial kemasyarakatan dan pemenuhan rasa keadilan maka kami menyampaikan 3 poin amanat," ujar Jack.
Editor : Joko Piroso