7. Nafsu makan dan asupan cairan berkurang
Momen ini, orang yang akan meninggal biasanya menghabiskan waktu lebih banyak untuk tidur. Sebab, ketika melek mereka mengalami kesulitan dalam berinteraksi akibat indera di tubuhnya mengalami kegagalan saat bekerja.
Mata mulai susah melihat, mulut semakin terasa tidak nyaman, dan menghirup udara semakin susah. Tapi, pendengaran diketahui masih bekerja cukup baik.
Karena itu, ketika seseorang yang Anda cintai sudah lebih banyak tidur, bicaralah langsung ke telinga orang tersebut. Ini adalah upaya yang bisa Anda lakukan sebelum kematiannya datang.
Perubahan fisik yang terjadi pada 24 jam sebelum kematian meliputi:
Editor : Sugiyanto
Artikel Terkait