Sedih, Obyek Wisata The Heritage Palace Kartasura Bakal di Tutup Permanen

Nanang SN
Warga Kartasura Sukoharjo menyerahkan cinderamata kepada pengelola The Heritage Palace sebagai kenang-kenangan sebelum tutup permanen.Foto:iNews/ Nanang SN

Warga Kartasura menggelar senam bersama di The Heritage Palace sebelum tutup permanen.Foto:iNews/ Nanang SN

Mengingat bangunan The Heritage Palace merupakan cagar budaya, Denny juga berharap kepada pemilik maupun pihak-pihak terkait untuk tetap merawat kelestariannya. Jangan sampai nasibnya seperti kejadian beteng bekas Keraton Kartasura dan tembok Ndalem Singopuran yang dirusak warga.

"Kami berharap kepada Pemkab Sukoharjo agar ikut menjaga bangunan cagar budaya ini. Jangan sampai kecolongan seperti kejadian perusakan di beteng bekas Keraton Kartasura," pungkasnya.

Editor : Joko Piroso

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network