13 Tempat Wisata di Kota Wali Demak yang Wajib Dikunjungi

Nanda Annisa
Tempat wisata di Demak, Masjid Agung Demak (Foto: DIskominfo/ Demak)

5. Brown Canyon Demak

Destinasi ini dikenal karena keunikan tebing eksotis hasil erosi alami, menjadi favorit pecinta fotografi.

Alamat: Rowosari, Tembalang, Semarang

Harga Tiket: Rp 5.000

6. Pantai Morodemak

Pantai ini menawarkan suasana asri dengan aktivitas nelayan tradisional yang menarik untuk diamati.

Alamat: Area Sawah, Morodemak, Kecamatan Bonang, Demak

Harga Tiket: Rp 20.000

7. Pantai Morosari

Pantai ini menawarkan kawasan hutan mangrove dan pemandangan matahari terbenam yang memukau.

Alamat: Desa Bedono, Kecamatan Sayung, Demak

Harga Tiket: Rp 5.000

8. Pantai Glagah Wangi Istanbul

Pantai dengan pasir putih ini dilengkapi fasilitas rekreasi yang cocok untuk keluarga.

Alamat: Desa Tambakbulusan, Kecamatan Karangtengah, Demak

Harga Tiket: Rp 5.000

9. Sentra Kerajinan Batik Demak

Di sini, pengunjung dapat melihat proses pembuatan batik khas Demak dengan motif yang mencerminkan nilai-nilai sejarah dan budaya lokal.

Alamat: Desa Mlatiharjo, Kecamatan Gajah, Demak

Editor : Joko Piroso

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network