Naik Motor, Ganjarist Sukoharjo Gruduk Open House Ganjar Pranowo di Tawangmangu
Senin, 24 April 2023 | 18:07 WIB

Sementara, panitia acara open house, Douwik Usantoro menjelaskan, acara sebenarnya telah mulai berlangsung sejak Ganjar tiba pada Minggu malam, 23 April 2023.
"Acara open house terbagi menjadi beberapa sesi. Sesi pertama khusus untuk warga Tawangmangu kemudian selanjutnya tamu dari luar daerah," ungkapnya.
Dalam acara ini, juga tampak hadir sejumlah tokoh dan pejabat seperti, Bupati Karanganyar Juliyatmono, Wakil Bupati Karanganyar Rober Christanto serta jajaran Forkopimda Karanganyar.
Editor : Joko Piroso